Jumat, 28 Januari 2011

Ampera Bridge #PalembangTrip

It's always feel wow when you reach new destination. Kali ini giliran kota pempek. Wuiith di sekitar jembatan ampera, ada tempat lapang untuk kongkow-kongkow muda mudi di sana. Pedangan kaki lima pun bertebaran disana, dari penjual penak pernik aksesoris badan sampe mainan para balita. Tak luput juga para tukang kopi asongan dan mie tektek meramaikan lapangan ini. Beberapa pasangan juga terlihat sedang asik menikmati sepotong gorengan di atas sebuah warung terapung. Terlihat juga satu keluarga yang menyewa perahu kecil untuk sekedar menikmati keindahan jembatan ampera dari tengah sungai musi.









Jumat, 21 Januari 2011

Bontang Kuala

Bontang merupakan kota kecil di wilayah Pantai Kaltim. Meskipun kecil, kota ini termasuk kota terkaya di Indonesia. Bayangkan, setelah beberapa hari singgah di sana, belum pernah nemu yang namanya beggar.

One spot to visit in this city is Bontang Kuala. Disanalah letak kampong terapung. Masyarakat disana tinggal di atas gubuk ulin yang menutupi muara sungai.